Nah, bagiamana Cara Mengatasi Masalah Rambut Botak? Untuk itu pada kesempatan kali ini Obat Herbal Alami akan berbagi sekilas Informasi Kesehatan tentang Cara Mengatasi Dan Tips Menumbuhkan Rambut Botak Secara Alami.
Sebenarnya banyak sekali bahan alami yang bisa kita gunakan untuk menumbuhkan rambut, seperti menggunakan Telur, Minyak kelapa, Ginkgo Biloba, Biji Kemiri, Minyak zaitun, Santan, dan lain sebagainya. Berikut ini contoh Cara Alami Menumbuhkan Rambut.
Cara Alami Mengatasi Rambut Botak
1. Menggunkan Minyak Zaitun
Caranya cukup teteskan empat hingga lima tetes minyak zaitun setelah keramas, lalu pijatlah kulit kepala. Sebaiknya, lakukan pada malam hari agar kandungan minyak zaitun terserap pada kulit kepala. Pada pagi harinya, cuci rambut hingga bersih.2. Menggunakan Santan
Caranya cukup mudah, terapkan 300 hingga 500 ml santan ke kulit kepala dan rambut, tutup rambut dengan handuk hangat dan diamkan selama 15 hingga 20 menit. Lalu bilas dengan air dingin. Dengan melakukan perawatan ini, rambut juga akan menjadi lebih lembut dan mengkilap. Bila dilakukan secara teratur, dapat terlihat hasil yang signifikan dalam pertumbuhan rambut. Lakukan proses ini 3 sampai 4 kali dalam seminggu.Itulah beberapa Cara Alami Menumbuhkan Rambut yang bisa kamu coba sendiri di rumah. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal ulangi pengobatan secara teratur.
Demikianlah sekilas Informasi Kesehatan dari Obat Herbal Alami pada kesempatan kali ini tentang Cara Mengatasi Dan Tips Menumbuhkan Rambut Botak Secara Alam. Baca juga artikel lainnya tentang Manfaat Atau Khasiat Mindi Kecil Bagi Kesehatan. Semoga tulisan ini bisa membantu serta bermanfaat buat semua...