Thursday, February 14, 2013

Obat Alami Untuk Mengobati Darah Tinggi dari Tumbuhan Teratai (Nelumbium Nelumbo Druce)

Obat Alami Untuk Mengobati Darah Tinggi dari Tumbuhan Teratai (Nelumbium Nelumbo Druce) ---Penyakit darah tinggi adalah salah satu jenis penyakit yang perlu diwaspadai. Untuk mengobati darah tinggi kita juga bisa menggunakan obat alami yaitu obat yang dibuat dari tumbuhan jenis Teratai atau dalam bahasa latin biasa disebut dengan Nelumbium Nelumbo Druce. Langsung saja kita simak info dari OhAlami berikut ini mengenai Cara Membuat Obat Alami Darah Tinggi.
Obat Alami Darah Tinggi
Bagian tumbuhan yang nantinya akan kita gunakan untuk membuat obat alami darah tinggi adalah biji dan tunas biji dari tumbuhan teratai tersebut.

Cara Alami Mengobati Darah Tinggi
  1. Siapkan biji teratai sebanyak 10 gr
  2. Tunas biji teratai sebanyak 15 gr
  3. Rebus bahan obat tersebut dengan 350 cc air sampai tersisah 200 cc lagi.
  4. Minum obat tersebut setiap hari
CATATAN :
  1. Teruskan pengobatan secara teratur setiap harinya sampai benar-benar sembuh.
  2. Obat dari biji teratai tersebut bisa diminum setiap hari untuk menggantikan teh.
Demikianlah beberapa info dari OhAlami kali ini tentang Obat Alami Untuk Mengobati Darah Tinggi dari Tumbuhan Teratai (Nelumbium Nelumbo Druce). Baca juga artikel sebelumnya tentang Obat Alami Untuk Mengobati Batuk dari Tumbuhan Saga (Abrus Precatorius L). Semoga bermanfaat dan lekas sembuh...
 
© Copyright 2016 Obat Herbal Alami | Powered by Blogger.com.
DMCA.com