Tuesday, November 5, 2013

Mengenal Apa Manfaat Atau Khasiat Mimba Bagi Kesehatan

Mengenal Apa Manfaat Atau Khasiat Mimba Bagi Kesehatan ---Tumbuhan Jenis Mimba atau dalam bahasa latin disebut dengan (Azadirachta Indica Juss) ini merupakan tumbuhan asli dari Hindustani, di Madhya Pradesh, India. Mimba datang atau tersebar ke Indonesia diperkirakan sejak tahun 1.500 dengan daerah penanaman utama adalah di Pulau Jawa. Menurut kabarnya Tumbuhan Mimba sering dijadikan sebagai obat.
Mengenal Apa Manfaat Atau Khasiat Mimba Bagi Kesehatan
Apa sajakah khasiat tumbuhan Mimba? Pada kesempatan kali ini Obat Herbal Alami akan berbagi sekilas Informasi Kesehatan tentang Mengenal Apa Manfaat Atau Khasiat Mimba Bagi Kesehatan.

Mimba tumbuh di daerah tropis, pada dataran rendah. Tanaman ini tumbuh di daerah Jawa Barat, Jawa Timur, dan Madura pada ketinggian sampai dengan 300 m dpl, tumbuh di tempat kering berkala, sering ditemukan di tepi jalan atau di hutan terang.

Tumbuhan Mimba ini sering dijadikan sebagai bahan untuk membuat ramuan obat berbagai macam penyakit. Bagian tumbuhan yang sering dijadikan obat adalah Daun, Biji, Kulit kayu, dan kayu tumbuhan Mimba tersebut. Adapun khasiat dari tumbuhan Mimba adalah sebagai Anti-Diabetes, Anti-Piretik, Anti-Bilious, Merangsang dan mengaktifkan kelenjar. Nah, Obat Herbal Alami juga akan berbagi beberapa contoh ramuan obat yang dibuat dari tumbuhan Mimba, berikut contohnya:

Ramuan Obat Dari Tumbuhan Mimba
Demikialah sekilas Informasi Kesehatan dari Obat Herbal Alami pada kesempatan kali ini tentang Mengenal Apa Manfaat Atau Khasiat Mimba Bagi Kesehatan. Baca juga artikel lainnya tentang Ramuan Obat Herbal (Bahan Alami) Untuk Menumbuhkan Jenggot Dan Kumis. Semoga tulisan ini bisa membantu serta bermanfaat buat semua...
 
© Copyright 2016 Obat Herbal Alami | Powered by Blogger.com.
DMCA.com